Deskripsi
Charging dock ini Memiliki Build Quality yang compact dan kokoh. Pemakaian Charging dock ini dapat digunakan untuk berbagai mesin cordless. Charging ini memiliki Spesifikasi 240 Volt dengan Daya Listrik sebesar 480 watt dan Output Voltage sebesar 21 Volt 2 Ampere.